Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Jelaskan Konsep Gerakan Renang Gaya Dada

Jelaskan Konsep Gerakan Renang Gaya Dada

Konsep gerakan renang gaya dada adalah gerakan berenang dengan posisi dada menghadap ke permukaan air,dan batang tubuh selalu dalam kondisi tetap. Gerakan kedua belah kaki menendang ke luar sementara itu kedua belah tangan lurus ke depan.

Pelajaran: Penjaskes
Tema: Renang/Olahraga Renang

Pertanyaan lainnya: Mengapa olahraga renang disukai oleh anak-anak?

Jelaskan Konsep Gerakan Renang Gaya Dada

Dibawah ini tersedia pertanyaan lainnya yang berhubungan atau terkait dengan pertanyaan diatas:


Apa arti Judge of strokes dalam olahraga renang?

Judge of strokes : Para juri gaya – para petugas yang mengawasi apakah cara berenangnya peserta lomba renang sesuai dengan peraturan renang


Apa arti Land conditioning dalam olahraga renang?

Land conditioning : Latihan darat – sebuah istilah dalam olahraga renang pada saat perenang melakukan latihan di darat dengan tujuan memperkuat otot-otot perenang


Apa arti Lane dalam olahraga renang?

Lane : Lintasan – suatu daerah sepanjang kolam yang dibatasi dengan tali sebagai pemisah antara peserta yang satu dengan yang lainnya


Itulah jawaban dari pertanyaan "Jelaskan Konsep Gerakan Renang Gaya Dada" dan juga pertanyaan terkait lainnya. Mudah-mudahan jawaban diatas bisa membantu kamu ya! Jika masih ada pertanyaan yang belum terjawab, kamu bisa cari dengan cara menulis pertanyaan kamu di kolom pencarian di atas.

Posting Komentar untuk "Jelaskan Konsep Gerakan Renang Gaya Dada"