Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Sebutkan Gerak Dasar Lokomotor Yang Diterapkan Dalam Permainan Bola Voli

Pertanyaan:

Sebutkan Gerak Dasar Lokomotor Yang Diterapkan Dalam Permainan Bola Voli

Jawaban:

Gerak lokomotor dalam olahraga bola voli antara lain:

  • Berjalan dan melangkah ke depan saat mengejar bola
  • Berjalan dan melangkah mundur saat mengejar bola
  • Melangkah ke kanan dan ke kiri

Pelajaran: Penjaskes
Tingkat:

Pertanyaan lainnya:

Sebutkan Gerak Dasar Lokomotor Yang Diterapkan Dalam Permainan Bola Voli

Dibawah ini tersedia pertanyaan lainnya yang berhubungan atau terkait dengan pertanyaan diatas:


19. Jelaskan sejarah perkembangan bola voli di Indonesia!

Permainan bola voli dikenal di Indonesia sejak tahun 1982. Orang-orang Belanda memiliki peran besar dalam penyebaran permainan bola voli di Indonesia. Permainan bola voli di Indonesia berkembang sangat pesat sehingga di kota-kota besar dibentuklah klub-klub bola voli. Oleh karena itu, pada tanggal 22 januari 1955 didirikan Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PBVSI).


20. Tuliskan teknik dasar dalam permainan bola voli!

a. Teknik dasar gerakan service.

b. Teknik dasar gerakan passing.

c. Teknik dasar blocking.

d. Teknik dasar smash atau spike.


21. Bagaimana teknik melakukan passing bawah?

a. Berdiri seimbang dengan kedua kaki dibuka selebar bahu dan lutut sedikit ditekuk, ser ta badan agak condong ke depan.

b. Kedua lengan dirapatkan dan lurus ke depan bawah.

c. Ayunkan kedua lengan secara bersama-sama lurus ke atas depan bersamaan dengan meluruskan kedua lutut.

d. Perkenaan pada kedua tangan.

e. Sikap akhir adanya gerak lanjut dari lengan yang diikuti anggota tubuh lainnya


Itulah jawaban dari pertanyaan "Sebutkan Gerak Dasar Lokomotor Yang Diterapkan Dalam Permainan Bola Voli" dan juga pertanyaan terkait lainnya. Mudah-mudahan jawaban diatas bisa membantu kamu ya! Jika masih ada pertanyaan yang belum terjawab, kamu bisa cari dengan cara menulis pertanyaan kamu di kolom pencarian di atas.

Posting Komentar untuk "Sebutkan Gerak Dasar Lokomotor Yang Diterapkan Dalam Permainan Bola Voli"