Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Jelaskan Latar Belakang Perjanjian Roem Royen

Pertanyaan:

Jelaskan Latar Belakang Perjanjian Roem Royen

Jawaban:

Latar belakang Perjanjian Roem-Royen, yaitu :

1. Serangan militer Belanda terhadap kota Yogyakarta;

2. Perang gerilya dalam menghadapi agresi militer Belanda kedua;

3. Menarik dukungan Internasional dalam menghadapi agresi militer Belanda kedua.

Pelajaran: PPKN
Tingkat: 

Pertanyaan lainnya: Jelaskan pengertian Desentralisasi

Jelaskan Latar Belakang Perjanjian Roem Royen

Dibawah ini tersedia pertanyaan lainnya yang berhubungan atau terkait dengan pertanyaan diatas:

Jelaskan pengertian perjanjian Roem Royen
Perjanjian Roem-Roijen (juga disebut Perjanjian Roem-Van Roijen) adalah sebuah perjanjian antara Indonesia dengan Belanda yang dimulai pada tanggal 14 April 1949 dan akhirnya ditandatangani pada tanggal 7 Mei 1949 di Hotel Des Indes, Jakarta. Namanya diambil dari kedua pemimpin delegasi, Mohammad Roem dan Herman van Roijen. Maksud pertemuan ini adalah untuk menyelesaikan beberapa masalah mengenai kemerdekaan Indonesia sebelum Konferensi Meja Bundar di Den Haag pada tahun yang sama.
Sebutkan apa saja kesepakatan yang diraih dari perjanjian Roem Royen?
- Angkatan bersenjata Indonesia akan menghentikan semua aktivitas gerilya
- Pemerintah Republik Indonesia akan menghadiri Konferensi Meja Bundar
- Pemerintah Republik Indonesia dikembalikan ke Yogyakarta
- Angkatan bersenjata Belanda akan menghentikan semua operasi militer dan membebaskan semua tawanan perang
Nama Roem Royen diambil dari?
Diambil dari kedua pemimpin delegasi, yaitu Mohammad Roem dan Herman van Roijen.

Itulah jawaban dari pertanyaan "Jelaskan Latar Belakang Perjanjian Roem Royen" dan juga pertanyaan terkait lainnya. Mudah-mudahan jawaban diatas bisa membantu kamu ya! Jika masih ada pertanyaan yang belum terjawab, kamu bisa cari dengan cara menulis pertanyaan kamu di kolom pencarian di atas.

Posting Komentar untuk "Jelaskan Latar Belakang Perjanjian Roem Royen"